translate into your mother tongue

Senin, 02 November 2015

Kio charl chai pou 茄炒菜圃

Kio charl chai pou 茄炒菜圃

Bahan:
*2 terong muda
*1 bungkus kecil chai pou  manis
*2 telur kocok
*5 siung bawang putih cincang
*5 siung cabe rawit potong
*1 sendok tauco
*sedikit garam dan gula
*sedikit minyak untuk menumis

Cara memasak:
1. Masukkan minyak ke dalam kuali dan mulailah menggoreng bawang;
2. Masukkan terong potong dan gorenglah sampai layu;
3. Masukkan telur kocok dan aduk rata;
4. Masukkan chai pou, biarkan sampai garing;
5. Tambahkan sedikit tauco, garam, dan gula;
6. Aduk rata dan setelah matang, sajikan di atas piring bersama nasi atau bubur.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar